Home » » Cara menyembunyikan widget pada halaman utama

Cara menyembunyikan widget pada halaman utama

Terkadang dihalaman blog anda dipenuhi dengan widget sehingga loading blog anda akan menjadi lebih berat. Nah untuk mengatasi hal tersebut anda bisa menyembunyikan widget anda pada halman tertentu. Misalkan Widget fotter hanya tampil pada halaman utama saja sedangkan pada halaman index posting widget tidak tampil. Dengan menyembunyikan widget anda pada halaman tertentu maka dapat meringankan beban loading blog anda selain itu blog anda juga akan tampil dinamis dengan perubahan tampilan pada blog anda yang membuat ketertarikan pada setiap pengunjung yang melihatnya.

Mungkin anda sudah tau kalau blog anda terdiri dari beberapa halaman diantanya yaitu:
  1. Halaman Utama
  2. Halam Index posting
  3. Halaman index label dan 
  4. Halaman statis
Widget-widget dihalaman blog anda bisa anda atur sesuai keinginan anda apakah mau tampil pada halaman utama, halaman index posting, kemudian halaman index label ataupun dihalaman statis. tutorial sekedar Berbagi kali ini akan membahas tentang cara menyembunyikan widget pada halaman utama.

Langkah-langkah menyembunyikan widget pada halaman utama adalah sebagai berikut :
  1. Masuk kehalaman blog anda
  2. Pilih Rancangan >Edit HTML 
  3. Setelah itu Cari kode ]]></b:skin> 
  4. Copy kode dibawah dan letakan dibagian bawah kode ]]></b:skin>
    <b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'> <style> #HTML1,#Feed1,#Label1,#HTML4,#HTML8,#HTML14 {display:none;} </style> </b:if>
    Keterangan : Perhatikankode yang berwarna merah, Silahkan anda ganti dengan ID widget anda. Cara mengetahui widget blog anda perhatikan gambar dibawah ini


  1. Terakhir klik simpan templatE dan selesai
Selamat mencoba dan semoga berhasil

Related Post:

Share this article :

Ditulis Oleh : Ngkuy Baelah Salamilamina ~ Sekedar Berbagi Informasi

Artikel Cara menyembunyikan widget pada halaman utama ini diposting oleh Ngkuy Baelah Salamilamina . Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.

Comments
0 Comments
 

Copyright © 2011. sekedar berbagi - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website Inspired Wordpress Hack
Proudly powered by Blogger